Menhut Gandeng Pondok Pesantren Lakukan Penghijauan

Ponorogo (02/05) - Menteri Kehutanan (Menhut), M.S. Kaban, menyatakan bahwa penghijauan terhadap hutan dan lingkungan yang dirusak oleh orang tidak bertanggung jawab harus melibatkan semua pihak, termasuk menggandeng kalangan pondok pesantren. "Kita harus mengoptimalkan yang ada termasuk pondok pesantren. Kita secara bersama-sama menanam pohon, sehingga bisa mencegah dampak yang lebih luas seperti banjir maupun pemanasan... Continue Reading →

Bahasa Sebagai Wajah Bangsa

Oleh: Abdul Mun’im DZ Setiap bangsa berusaha menunjukkan keungglan bangsanya dengan menulis berbagai karya, baik sastera maupun ilmu pngetahuan dengan bahasa setepat-tepatnya dan seindah-indahnya. Mereka berpacu dengan bangsa lain atas keunggulan dan keindahan bahasanya, sebab bahasa sebagai simbol kemajuan dan keluhuran bangsa. Karena itulah dalam mempelajari karya sastra mereka mesti mepelajari bahasa dengan baik, karena... Continue Reading →

Petani Minta Pemerintah Pantau HPP Gabah

Semarang (02/05) - Kalangan petani di Jawa Tengah meminta instansi terkait memantau pelaksanaan harga pembelian pemerintah (HPP) gabah dan beras sesuai Inpres Nomor 1/2008 saat musim panen II/2008 pada bulan Juni-September 2008. "Jangan sampai sudah ada Inpres Nomor 1/2008, namun saat membeli gabah maupun beras milik kalangan petani ternyata di bawah HPP yang baru," kata... Continue Reading →

Calon Perseorangan Diakomodir Juni 2008

Jakarta (02/05) - Calon perseorangan akhirnya bisa diakomodir dalam pemilihan kepala daerah dengan bisa mendaftarkan diri pada Juni 2008, asalkan bisa mengumpulkan dukungan sesuai dengan yang diatur dalam ketentuan undang-undang. Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU), Abdul Hafiz Anshary di kantornya Jakarta, Jumat menjelaskan, bakal pasangan calon perseorangan untuk pemilihan bupati/wakil bupati dan walikota/wakil walikota harus... Continue Reading →

Atas ↑